Hearing Evaluasi UN 2010 dengan Komisi IV DPRD Samarinda

Hari ini Kementerian Pendidikan Nasional (Diknas) Samarinda melakukan hearing dengan Komisi IV DPRD Samarinda. Dihadiri lebih dari 50 Kepala Sekolah SMA/SMK dan SMP se kota Samarinda Bapak Harimurti WS selaku Kepala Dinas Pendidikan menyampaikan laporan dan evaluasi pelaksanaan UN 2010. Hadir pada kesempatan ini wakil dari sekolah kita Ibu Dwi Yuli Susanti, S.Pd dan Bapak Sigit Sigalayan. Pertemuan sangat positif dan kondusif, berbagai masukan akan dijadikan bahan evaluasi lanjutan sebagai bentuk tanggung jawab terhadap tekad semua pihak untuk perubahan wajah Pendidikan khususnya di Kota Samarinda.






0 Komentar